Bagaimana dengan trend fashion untuk kebaya
akad nikah 2011 tahun ini? Kebaya pengantin sekarang ini juga memiliki
bermacam macam model dengan motif dan bahan. Untuk pemakaian kebaya pengantin
umumnya akan memerlukan beberapa kebaya sesuai prosesi acaranya seperti misalnya
untuk kebaya setelah siraman, kebaya akad nikah, pakaian kebaya midodareni serta
kebaya pada saat acara resepsi.
Contoh Gambar Model Kebaya Pengantin
Modern
Baca juga trend fashion Gambar
Kebaya Pengantin Modern Model Kebaya Pernikahan Modern , Gambar
Model Kebaya Modern Terbaru Gambar Kebaya Muslim Rancangan Exclusive , Model
Baju Kebaya Modern Lengan Pendek Gambar Pakaian Busana Kebaya Lengan Pendek
Terbaru , Model
Jilbab Pengantin 2011 Jilbab Muslimah Modern Terbaru , Busana
Batik Modern Gambar Model Baju Batik Modern , Model
Dress Terbaru 2011 Baju Dress Wanita Terbaru Motif Batik Cantik Modern
Anda bisa simak cara memilih kebaya untuk
pernikahan pengantin berikut ini :
Ketika akan memilih baju kebaya pengantin,
seperti misalnya pakaian kebaya akad nikah atau busana kebaya resepsi, alangkah
baiknya jika dilakukan jauh-jauh hari sebelumnya. Kemudian Anda bisa memilih
model atau warna kebaya yang anda sukai. Selanjutnya tentukan budget untuk
kebaya yang akan dikenakan pada acara pernikahan, Sesuaikan budget yang ada
dengan model kebaya pengantin pilihan Anda, seperti anggaran untuk kebaya akad
nikah atau kebaya untuk acara resepsi.
Pada saat dilangsungkannya acara siraman serta
malam midodareni, Anda dapat memakai model kebaya encim yang terbuat dari bahan
chiffon dengan ditambah motif bordiran yg cantik. Sementara untuk acara akad
nikah serta acara resepsi, Anda bisa mengenakan model kebaya pengantin brokat
yang ada payetnya. Kalau Anda ingin mempersembahkan penampilan yang spesial pada
hari pernikahan, nda bisa mengenakan model kebaya modern.
Lalu bagaimana dengan postur atau ukuran tubuh?
Buat yang memiliki ukuran tubuh slim atau kurus, sebaiknya tidak memilih memakai
kebaya yang bermodel offshoulder. Tapi bisa memilih kebaya pengantin yang
bermodel kerah shanghai yang ada payetnya. Dengan mengenakan kebaya yang model
ini akan membuat tubuh Anda kelihatan lebih berisi.
Kemudian buat Anda yang memiliki ukuran dada
kecil, Anda bisa siasati dengan memilih model kebaya yang ada payetya pada area
bagian dada. Sementara untuk pemilihan bahan kebaya pengantin, Anda bisa memilih
bahan kebaya, model kebaya, serta warna baju kebaya yang pas dengan ukuran
postur tubuh Anda serta warna kulit Anda. Agar penampilan Anda terlihat makin
menarik, boleh juga memilih dan memakai kebaya dengan warna-warna yg lebih
cerah.
Kebaya Akad Nikah 2011, kebaya akad nikah,
model kebaya akad nikah, kebaya pengantin, kebaya pernikahan, Desain Baju Kebaya
Akad Nikah, gambar kebaya akad nikah modern, kebaya acar penikahan pengantin,
kebaya akad nikah untuk tubuh kurus, kebaya midodareni,
Tidak ada komentar:
Posting Komentar